Serangkaian Kegiatan Surveilance Audit Eksternal Sertifikasi ISO 9001:2015 diBBPLK Serang
telah diselesaikan Pada Hari Jumat,24 September 2021. Tim Auditor dari TCL telah melakukan audit ke seluruh bagian kerja BBPLK Serang, dimulai dari Seksi Penyelenggaraan, Pemberdayaan, Program, Evalap, Kejuruan Las dan
Diakhiri dengan Bagian Kepegawaian dan Umum.
Pada Jam 16.00 dilakukan Closing Meeting, Untuk membahas hasil dari Audit Pada hari ini Adapun hasil audit Tahun ini,Di BBPLK Serang Tidak ditemukan temuan major. Namun beberapa observasi temuan minor yang harus segera diperbaiki dan diterapkan untuk kedepan Alhamdulillah, BBPLK Serang mampu melakukan tindakan perbaikan dari hasil temuan tersebut.